Cara Mengecek Saldo Kjp di HP dengan Mudah

Cara mengecek saldo kjp di HP tentu membuat semua prosesnya menjadi lebih mudah. Anda tak perlu pergi ke ATM terdekat dan harus mengantre sehingga dapat menghemat waktu. Hal ini ditujukan demi meningkatkan efisiensi dalam memanfaatkan dan memudahkan pengguna.

Beberapa Cara Mengecek Saldo Kjp di HP dengan Mudah

Adanya Kjp (Kartu Jakarta Pintar) tentu sebuah upaya pemerintah dalam meningkatkan mutu pendidikan. Hal tersebut juga didukung dengan berbagai macam kemudahan yang terus diberikan kepada para penerima. Berikut beberapa cara cek Kjp di HP dengan mudah.

Cara Mengecek Saldo Kjp di HP dengan Mudah

1. Cara Mendapatkan Kjp (Kartu Jakarta Pintar)

Sebelum masuk dalan pembahasan cara mengecek Kjp lewat handphone, mungkin informasi yang satu ini juga cukup penting. Bagi yang belum mendapatkan, pastikan bahwa telah memenuhi persyaratan yang diajukan. Berikut beberapa syarat serta ketentuannya.

  • Status Warga DKI Jakarta.
  • Pelajar dari keluarga kurang mampu (miskin).
  • Terdaftar pada sekolah Jakarta.
  • Telah Menandatangani Pakta Integritas.
  • Memiliki Prilaku Baik (Sesuai ketentuan).
  • Siapkan file registrasi.
  • Surat pernyataan tanggung jawab orang tua.
  • Surat Pernyataan pihak Sekolah.
  • Surat rekomendasi SKTM.
  • Pernyataan kepatuhan siswa.
  • Ditandatangani oleh kepala sekolah

Setelah semua persyaratan dan berkas yang dibutuhkan telah dipersiapkan dengan baik dan benar, maka segera ajukan. Nantinya akan diarahkan oleh pihak penyelenggara untuk mendapatkan formulir. Kemudian, langkah selanjutnya mengikut arahan pihak terkait.

2. Cara Cek Saldo Kjp Dengan Aplikasi JakOne Mobile

Cara mengecek saldo Kjp lewat HP yang pertama adalah dengan memanfaatkan sebuah aplikasi yaitu JakOne. Platform tersebut memang sengaja dirancang khusus guna memudahkan pengecekan dan lain sebagainya. Berikut beberapa tahapannya.

  • Unduh aplikasi JakOne terlebih dahulu.
  • Jika sudah, buka dan jalankan Aplikasinya.
  • Setelah itu, pilih perintah Daftar.
  • Klik Setuju pada halaman utama.
  • Apabila tidak memiliki akun, Klik Tidak Punya.
  • Isilah data sesuai ketentuan yang diminta.
  • Langkah selanjutnya, Klik Setuju.
  • Klik Hanya Uang Elektronik JackOne Pay.
  • Konfirmasi Pembukaan Akun Wallet JakOne.
  • Tunggu SMS kode Otp.
  • Masukkan Kode Otp dikolom tersedia.
  • Jika sudah, klik perintah Kirim.
  • Pendaftaran pun selesai.

Aplikasi JakOne Mobile bisa diakses oleh pengguna Android ataupun iPhone (iOS). Selain itu, Platform tersebut memiliki ukuran yang tergolong ringan sehingga smartphone apapun dapat mengaksesnya. Tampilannya pun sederhana serta mudah saat menggunakannya.

3. Cara Mengaitkan Akun Kjp Ke JakOne Mobile

Setelah Anda melakukan pendaftaran aplikasi JakOne plus, maka tahap selanjutnya adalah mengkaitkan Akun Kjp. Pastikan bahwa Aplikasi masih terinstal pada smartphone serta nomor yang terdaftar masih dalam keadaan aktif. Berikut beberapa tahapannya.

  • Buka Aplikasi JakOne Mobile.
  • Login menggunakan akun yang telah terdaftar.
  • Pada halaman utama, klik Menu.
  • Kemudian, klik opsi Rekening dan Kartu.
  • Masukkan Nomor Kartu Kjp Anda.
  • Lalu, isi pin ATM Kjp Plus Anda.
  • Masukkan nomor HP terdaftar.
  • Tunggu konfirmasi SMS.
  • Lalu pilih opsi Lanjutkan.
  • Akun KJP pun berhasil dikaitkan.

Setelah proses pendaftaran dan akun berhasil dikaitkan pada aplikasi JakOne Mobile, simpan baik-baik perihal identitas akun. Jangan sampai Anda lupa akses Login baik kata sandi ataupun email terdaftar. Selain itu, pastikan juga nomor HP terus dalam keadaan aktif.

4. Cara Cek Saldo Melalui ATM 

Selain menggunakan aplikasi JakOne Mobile sebagai salah satu cara mengecek saldo Kjp di HP bisa juga melalui ATM. Metode ini mungkin akan terasa lebih memakan waktu karena Anda harus mengunjungi ATM DKI terdekat. Berikut beberapa langkahnya.

  • Siapkan ATM Kjp Plus.
  • Kunjungi ATM DKI terdekat.
  • Masukkan Kjp plus ke mesin ATM.
  • Masukkan Pin ATM Kjp plus Anda.
  • Pilih Menu Informasi Saldo.
  • Otomatis saldo akan ditampilkan dilayar.
  • Keluarkan ATM.

Cara ini bisa menjadi langkah alternatif jika Anda belum memiliki aplikasi JakOne dan mendaftarkan akun Kjp plus. Meskipun begitu, proses pengecekan via ATM tidak sesulit yang dibayangkan. Hanya saja membutuhkan sedikit waktu untuk mengunjungi ATM DKI.

5. Cara Kerja Kjp (Kartu Jakarta Pintar)

Sebagai penerima bantuan atau yang merasakan manfaat dari program tersebut tentu wajib untuk pahami cara kerjanya. Kjp (Kartu Jakarta Pintar) merupakan salah satu bentuk pentingnya pendidikan dan harus berjalan merata. Berikut beberapa cara kerja dari Kjp.

  • Dikhususkan untuk warga DKI Jakarta.
  • Penerima manfaat berstatus pelajar.
  • Pelajar terdaftar disekolah Jakarta.
  • Pelajar berstatus tidak mampu.
  • Kjp berupa Rekening tabungan.
  • Dana diberikan setiap satu bulan sekali.
  • Dana digunakan untuk biaya keperluan sekolah.

Dengan begitu, harapan pemerintah mampu menciptakan dunia pendidikan menjadi merata. Sehingga, seluruh warganya khususnya DKI Jakarta bisa bersekolah tanpa terkendala oleh biaya. Program Kjp sebagai bukti bahwa pentingnya dunia pendidikan bagi seluruh warga.

Itulah tadi pembahasan mengenai cara mengecek saldo Kjp di HP dengan mudah. Adanya aplikasi JakOne Mobile memudahkan penggunanya dalam mencari informasi seputar kartu Jakarta pintar. Baik untuk keperluan cek saldo ataupun melakukan pendaftaran.

 Artikel yang banyak dicari :

  • cek saldo kjp di hp
  • cara cek saldo di jakone mobile
  • cek saldo kjp online 2021
  • cara cek saldo kjp lewat internet
  • cara cek saldo kjp lewat hp
  • cek saldo kjp bank dki online
  • cara cek saldo kjp
  • cara cek kjp di hp
  • cara cek saldo kjp di jakone mobile
  • cara cek saldo kjp plus lewat hp
  • cara cek saldo bank dki lewat jakone

You May Also Like

About the Author: admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *